RAPAT KOORDINASI I BERSAMA PENGURUS FORMADIKIP
Rapat Koordinasi dalam periode Formadikip 2022/2023 akan rutin dilakukan, akan ada sekitar 7 Rapat koordinasi yang akan dilakukan dalam periode ini. Bukan sekedar rapat biasa, rapat ini pun dijadikan sebagai ajang silaturahmi antara pengurus Formadikip. Namun sayangnya, masih banyak pengurus Formadikip yang tidak hadir karena berhalangan pada rapat koordinasi ini. Walaupun begitu, rapat ini dilakukan dengan antusias yang cukup baik ketika dilapangan. Rapat ini dihadiri oleh jajaran Streering Coomite lengkap serta 2 orang Dewan Penasihat Organisasi (DPO) yang turut menyukseskan acara ini. DPO yang hadir yaitu kang Ikmal dan Teh Yuli, kami para pengurus sangat senang akan kedatangan para DPO. Para DPO tidak hanya hadir, namun sangat aktif dalam memberikan kritik dan saran untuk kami para pengurus. Kritik dan saran tersebut akan kami jadikan sebuah acuan untuk lebih maju lagi dan lebih berkembang lagi kedepannya. Acara ini diadakan pada hari Minggu, 26 J...